Proses analisis sistem yang lama tentu berawal dari permasalahan-permasalahan yang terdapat pada sistem tersebut, tentu hal itu perlu dilakukan untuk menghasilkan usulan untuk sistem yang baru. Berikut implementasi dari penerapannya dalam studi kasus sistem pelayanan kafe.
Tabel 1. Identifikasi Solusi Berdasarkan Gambaran Permasalahan
Pada Tabel 1 ringkasan identifikasi masalah-masalah yang muncul dari penggunaan sistem yang berjalan saat ini, yaitu kesalahan pencatatan pesanan oleh pelayan, miskomunikasi antara pelayan dan tim dapur, ketidakakuratan hasil laporan, lamanya waktu tunggu pelanggan dan adanya kesalahan dalam proses bisnis. Sehingga dari permasalahan tersebut bisa mengusulkan solusi dalam pengembangan sistem yaitu membutuhkan dan mengatasi permasalahan dengan membuat sistem baru yang memiliki beberapa fasilitas di dalamnya. Fasilitas yang dimiliki adalah pencatatan pesanan dengan one click, sistem yang tersinkronisasi secara real-time dan sistem dapat menyimpan riwayat transaksi pemesanan dan pembayaran.
Read More About:
![]() Senin, 06 Jun 2022, 13:35:31 WIB, Dibaca : 374 Kali |
![]() Minggu, 05 Jun 2022, 08:14:58 WIB, Dibaca : 410 Kali |
![]() Kamis, 02 Jun 2022, 21:00:53 WIB, Dibaca : 435 Kali |